Rabu, 8 September 2021 bertempat di Aula Rahan Pumpung Kapakat Bappedalitbang Kota Palangka Raya diselenggarakan secara virtual kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (RPPLH) Kota Palangka Raya dengan agenda acara Paparan Laporan Lanjutan Penyusunan Wilayah Ekoregion dan Inventarisasi Lingkungan RPPLH Kota Palangka Raya yang dipimpin oleh Dr. Mimi Noryani, S.Pd., M.M Sekretaris Bappedalitbang Kota Palangka …
Read More »