Jum’at 24 September 2021, Forum CSR Kota Palangka Raya dimana Bappedalitbang Kota Palangka Raya merupakan secretariat TJSLP menerima secara langsung Bantuan CSR dari PT. Murni Berlian Motor yang diserahkan oleh Hary Gunawan selaku Branch Manager PT. Murni Berlian Motor. Bantuan tersebut berupa Masker Medis, beras serta Mie Instan, yang kemudian bantuan tersebut langsung didistribusikan ke Badan Penanggulan Bencana Daerah Kota …
Read More »Tag Archives: CSR Kota Palangka Raya
BANTUAN CSR DARI BPJS KESEHATAN CABANG PALANGKA RAYA
24 September 2021, Bappedalitbang Kota Palangka Raya selaku Sekretariat CSR Kota Palangka Raya menerima bantuan dari BPJS Kesehatan Cabang Palangka Raya berupa pengadaan tong sampah karet motif strawberry berlogo BPJS Kesehatan , yang kemudian tong sampahtersebutakan di distribusikan kekelurahan langkai dan kelurahan lainnya di Kota Palangka Raya
Read More »BANTUAN CSR DARI HOTEL NEO PALMA PALANGKA RAYA
Kamis, 23 September 2021, Bappedalitbang menerima bantuan CSR paket sembako dari Hotel Neo Palma yang diserahkan oleh Muhammad Ali Vianto selaku HR Leader Hotel Neo Palangka Raya, dan selanjutnya paket sembako tersebut diserahkan langsung ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Palangka Raya untuk didistribusikan kembali kepada korban bencana alam (banjir) di daerah Kota Palangka Raya. CSR tersebut diterima langsung oleh …
Read More »BAPPEDALITBANG MENERIMA BANTUAN CSR DARI PT. PLN (PERSERO) UP3 PALANGKA RAYA
Tanggal 21 September 2021, Forum CSR Bappedalitbang Kota Palangka Raya menerima bantuan CSR berupa paket sembako dari PT. PLN (Persero) UP3 Palangka Raya, yang kemudian paket sembako tersebut akan disalurkan kepada masyarakat Kota Palangka Raya yang terdampak Covid-19 serta terdampak bencana Banjir di Kota Palangka Raya. Bantuan CSR tersebut diserahkan langsung oleh Manager PT. PLN (Persero) UP3 Palangka Raya Erwin …
Read More »KEPALA BAPPEDALITBANG MENERIMA CSR DARI PT. TELKOMSEL, Tbk CABANG PALANGKA RAYA
Telkomsel, Tbk merupakan salah satu BUMN terbesar di Indonesia yang bergerak di Bidang Telekomunikasi, dan sesuai dengan paradigma CSR Telkom “Telkom ada untuk Indonesia, tumbuh dan berkembang bersama-sama Masyarakat Indonesia” sehingga tidak terlepas dari tanggung jawab sosial terjhadap masyarakat, maka untuk mewujudkan paradigma tersebut PT.Telkomsel, Tbk Cabang Palangka Raya melakukan CRS dengan Bappedalitbang Kota Palangka Raya berupa Bantuan Tanggap Covid-19 …
Read More »BANTUAN SEMBAKO DARI RS SILOAM PALANGKA RAYA YANG DISALURKAN MELALUI FORUM CSR KOTA PALANGKA RAYA
Palangka Raya, Agustus 2021 – Beberapa waktu lalu telah diserahkan Bantuan Sembako dari RS Siloam Palangka Raya yang diberikan dan diterima oleh Pihak Forum CSR Pemerintah Kota Palangka Raya langsung oleh Ibu Wenny Indriastuti selaku Anggota Forum CSR. Acara juga dihadiri oleh perwakilan dari tim RS Siloam Palangka Raya. Bantuan Sembako ini merupakan bantuan CSR RS Siloam yang disalurkan melalui Forum …
Read More »PENYERAHAN BANTUAN KESEHATAN PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN
PT. Taspen (Persero) Kota Palangka Raya melalui Program Kemitraan dan Bina Lingkungan menyerahkan bantuan berupa Kursi Roda sebanyak 10 (sepuluh) unit kepada Forum CSR Kota Palangka Raya yang dilaksanakan pada hari Kamis, 27 Agustus 2020 pada pukul 09.00 WIB di Ruang Aula PT. Taspen (Persero) Kota Palangka Raya. Acara penyerahan dihadiri oleh Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan …
Read More »